Dalam rangka memberikan dukungan kapasitas dan kapabiilitas puskesmas dan para pelaksana /staf/karyawan, Akselerasi Puskesmas Indonesia (APKESMI) bersama Komite Akreditasi Kesehatan Pratama (KAKP) menyelenggarakan Workshop tentang : “Pendampingan Penyelenggaraan Upaya Kesehatan Perseorangan dan Penunjang (UKPP)“.
Hari/Tanggal : Selasa – Rabu, 17-18 Mei 2022.
Waktu : 08.00 WIB sd Selesai.
PENGARAH & NARASUMBER :
Prof dr Budi Sampurna, DFM,SH,SpF(K),SpKP (Ketua KAKP)
Trisna Setiawan, M.Kes (KETUM DPP APKESMI).
dr Tjahjono Kuntjoro, DrPH,MPH
Narsum kompeten lainnya.
Biaya Workshop (Materi, e-Sertfikat): Rp 250.000,-
Bank Mandiri – Rek. 123-000-140-222-3 a.n: Perkumpulan Akselerasi Puskesmas Indonesia (APKESMI).
Narahubung :
Pak Gea – 0812 1816 1603
Bu Irma – 0877 9650 6898
Share this artikel :
Komentar